Membandingkan Teknologi?! Salah!

Abdul Aziz Al Basyir
1 min readAug 14, 2018

--

Hai teman! hari ini sehat?, di cerita ini saya akan membahas tentang teknologi-teknologi yang dibanding-bandingkan, baca sampai habis dulu ya.

Saya mendapatkan pertanyaan yang kira-kira seperti “Bahasa program apa yang harus di pelajari?” saya mungkin tidak sehebat teman-teman yang sudah koder dari 5 tahun UP, akan tetapi dalam waktu saya koder saya pernah mencari seperti “PHP vs Python” dan pikiran saya dulu bahwa kita dapat memilih yang terbaik dan pakai itu-itu saja agar tidak banyak belajar lagi, tapi memang saya dulu salah, pada dasarnya teknologi apapun yang dipakai kebanyakan orang sekarang adalah teknologi terbaik di “kelasnya”.

Jadi bagaimana memilih seperti “PHP vs Python” tadi?, anda tidak akan bisa memilih teknologi dengan tepat jika anda tidak tau kebutuhan anda, bahasa program di buat sesuai kebutuhan anda, misalkan anda ingin membuat website fokus, boleh pakai PHP, jika anda perlu membuat AI mungkin bisa python, dan sebagainya.

Tapi saya sarankan anda pindah ke python karna sepertinya python lebih baik di masa depan, bisa membuat AI, Server Auto dll yang “Sulit” PHP lakukan, PHP hanya platform saja akan tetapi ingat, di dunia gak ada yang GOLD, hasil brachmark dari :https://benchmarksgame-team.pages.debian.net/benchmarksgame/faster/php.html bahwa PHP jauh lebih cepat dari python, jika anda ingin membuat web platform saja, anda bisa pilih PHP.

Dari cerita saya disimpulkan bahwa hidup adalah pilihan dari masalah yang muncul, anda dapat “memilih” solusi malah anda, dan bukan berarti solusi yang lain buruk.

Demikian cerita saya, jika anda suka tepuk tangan sebanyak-banyaknya dan sampai jumpa di cerita saya berikutnya.

--

--

Abdul Aziz Al Basyir

I’m Senior Software Engineer, Solution Architect Enthusiast and Cross-platform Enthusiast , see https://www.linkedin.com/in/albasyir/ for more